Bersama Destana Koramil 0824/15 Bangsalsari, Ikuti Pelatihan Penanggulangan Bencana Berbasis Masyarakat

    Bersama Destana Koramil 0824/15 Bangsalsari,  Ikuti Pelatihan Penanggulangan Bencana Berbasis Masyarakat

    JEMBER - Bertempat di Balai Desa Sukorejo Kecamatan Bangsalsari Kabupaten Jember, pada Selasa 13/09/2022 dilaksanakan pelatihan relawan Desa Tangguh Bencana (Destana), oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Jember.

    Acara dibuka oleh Ketua BPBD Jember Sigit Akbari, dihadiri personel Koramil 0824/15 Bangsalsari 3 orang, relawan Destana Sukorejo 25 orang, Tim BPBD 20 orang.

    Salam sambutannya Ketua BPBD Jember Sigit Akbari menyatakan, bahwa kegiatan ini sebagai bagian dari mitigasi bencana dengan memberikan pelatihan kepada kader-kader penanggulangan bencana, sehingga memiliki kesiapan dan kesigapan saat terjadi bencana, dalam upaya penanggulangan meminimalisir korban bencana.

    Danramil 0824/15 Bangsalsari Lettu Cba Ainul Yaqin dalam wawancaranya menyatakan dukungannya dengan dilaksnakan latihan kader Destana Desa Sukorejo, mengingat dodeaa tersebut rawan terjadimbankur luapan sungai.

    Sehingga saat terjadi bancana sudah memiliki kader relawaan bancana yang mumpuni dalam melakukan upaya tanggap darurat, demikian halnya anggota dan Babinsa sengaja kita ikutkan, agar memiliki kemampuan dan ketrampilan dalam penanggulangan bencana. Jelas Danramil.

    Sementara itu Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, dalam konfirmasinya mengapresiasi upaya BPBD Jember dalam memberikan pelatihan penanggulangan bencana berbasis masyarakat tersebut. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/02 Arjasa, Masif Pantau...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Ikuti Kami